Second Account Mau Dilarang? Padahal Hampir Setengah Gen Z Punya Lebih dari Satu Akun!
DPR RI mewacanakan pelarangan second account demi menjaga ruang digital tetap sehat. Tapi sebenarnya, kenapa sih banyak orang justru sengaja bikin akun lebih dari satu? Ini alasannya!








