20 Twibbon Hari Raya Iduladha 2024, Banyak Pilihan Desain Menarik

Yuk, semarakkan Hari Raya Iduladha 2024 dengan aneka twibbon menarik!

By: Rima Sekarani Imamun Nissa icon Minggu, 16 Juni 2024 icon 13:00 WIB
20 Twibbon Hari Raya Iduladha 2024, Banyak Pilihan Desain Menarik

Ilustrasi domba untuk dikurbankan saat Hari Raya Iduladha (Freepik/qalebstudio)

Hari Raya Iduladha 1445 H adalah momen penuh makna bagi umat Islam di seluruh dunia. Selain menyembelih hewan kurban, ada berbagai cara lain untuk merayakannya, misalnya mengirimkan doa dan ucapan selamat hingga menggunakan Twibbon Iduladha 2024.

Twibbon adalah bingkai foto digital yang bisa dipadukan dengan koleksi foto pribadi. Orang-orang biasa menggunakannya untuk menunjukkan dukungan dan partisipasi dalam suatu acara atau momen tertentu.

Ada banyak desain Twibbon yang bisa dipilih sesuai selera dan preferensi masing-masing. Dilansir dari Suara.com, berikut beberapa rekomendasinya.

Baca Juga: Cara Dapat Tiket Ancol Gratis Juni 2024, Cocok untuk Nikmati Libur Iduladha

Ilustrasi silaturahmi saat Lebaran (Pixabay/Iqbal Nuril Anwar)
Ilustrasi silaturahmi saat Lebaran (Pixabay/Iqbal Nuril Anwar)

20 Link Twibbon Hari Raya Iduladha 2024

Baca Juga: Cuti Bersama Hari Raya Iduladha 2024, Bisa Libur Panjang?

Itulah berbagai rekomendasi Twibbon Hari Raya Iduladha 2024. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: 5 Cara Mengolah Daging Kambing, Lakukan agar Tidak Bau Prengus

BERITA TERKAIT

BERITA TERKINI