
Resting Nice Face: Topeng Senyum yang Menyembunyikan Luka Emosional Perempuan
Resting nice face mengacu pada ekspektasi sosial bahwa perempuan harus selalu memiliki ekspresi wajah yang ramah dan menyenangkan, bahkan ketika mereka sedang tidak melakukan apa pun.