
Soft Stan vs Hard Stan: Gaya Cewek Sayang ke Bias Bisa Beda-Beda, Tapi Sama Validnya!
Soft stan dan hard stan jadi dua gaya fangirling K-pop yang populer di kalangan cewek. Yuk kenali perbedaan keduanya dan temukan cara seru mengekspresikan cinta ke bias favorit kamu!